Pada Pembelajaran kali ini akan dibahas mengenai Cara Input Database SQL Server VB 2008. Fungsi tutorial ini sebenarnya nanti akan berguna dalam melanjutkan Step by Step membuat Aplikasi Apotek pada pembelajaran sebelumnya.
Baiklah, sebelum anda bisa membuat Form Input Database SQL Server dengan VB 2008, anda harus membuat database dan Tabel terlebih dahulu.
#1. Membuat Database dan Tabel
Buatlah Database dengan Nama : DB_APLIKASI
Buatlah Tabel dengan Nama : TBL_SISWA
Berikut Design tabelnya :
Kemudian agar terlihat tidak kosong, silahkan isi manual terlebih dahulu, serikut contohnya :
#2. Membuat Form pada VB 2008 dan Kodingnya
Buka aplikasi VB .Net 2008 anda
kemudian buatlah design Form1 seperti gambar dibawah ini :
Kemudian masukan Koding dibawah ini :
Imports System.Data.SqlClientKemudian silahkan Run Project Aplikasi VB 2008 anda dan untuk koding yang berwarna kuning, silahkan ganti dengan nama komputer anda
Public Class Form1
Dim CONN As SqlConnection
Dim CMD As SqlCommand
Dim DS As New DataSet
Dim DA As SqlDataAdapter
Dim RD As SqlDataReader
Dim LokasiDB As String
Sub Koneksi()
LokasiDB = "data source=TMEDIA003;initial catalog=DB_APLIKASI;integrated security=true"
CONN = New SqlConnection(LokasiDB)
If CONN.State = ConnectionState.Closed Then CONN.Open()
End Sub
Sub KondisiAwal()
Koneksi()
DA = New SqlDataAdapter("Select * from TBL_SISWA", CONN)
DS = New DataSet
DS.Clear()
DA.Fill(DS, "TBL_SISWA")
DataGridView1.DataSource = (DS.Tables("TBL_SISWA"))
End Sub
Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
TextBox1.MaxLength = 10
Call KondisiAwal()
End Sub
Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
If TextBox1.Text = "" Or TextBox2.Text = "" Or TextBox3.Text = "" Then
MsgBox("Data belum lengkap, Pastikan Semua form terisi")
Exit Sub
Else
Call Koneksi()
Dim simpan As String = "insert into TBL_SISWA values ('" & TextBox1.Text & "','" & TextBox2.Text & "','" & TextBox3.Text & "','" & TextBox4.Text & "')"
CMD = New SqlCommand(simpan, CONN)
CMD.ExecuteNonQuery()
MsgBox("Data berhasil di Input", MsgBoxStyle.Information, "Information")
Call KondisiAwal()
End If
End Sub
Private Sub Button2_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button2.Click
End
End Sub
End Class
Baca Juga : Step by Step Membuat Aplikasi Apotek Database SQL Server
Sebagai contoh, saya akanmengisi seperti gambar dibawah ini :
Kemudian Klik Save, maka data akan berhasil anda Input ke Tabel : TBL_SISWA
Mohon diperhatikan untuk anda :
Anda boleh merepost Tutorial kami diatas, asalkan anda mencantumkan sumbernya
Semoga bermanfaat untuk anda, salam Pemograman Visual Basic .Net...........................................
Update Contact :
No Wa/Telepon (puat) : 085267792168
No Wa/Telepon (fajar) : 085369237896
Email : Fajarudinsidik@gmail.com
No Wa/Telepon (puat) : 085267792168
No Wa/Telepon (fajar) : 085369237896
Email: Fajarudinsidik@gmail.com
atau Kirimkan Private messanger melalui email dengan klik tombol order dibawah ini :